Senin, 01 Oktober 2012

Keperawatan Jiwa


Pengertian Keperawatan Kesehatan Jiwa
Proses dimana perawat membantu individu atau kelompok dalam mengembangkan konsep diri yang positif, meningkatkan pola hubungan antar pribadi yang lebih harmonis serta agar berperan lebih produktif di masyarakat. (Dorothy, cecelia)
•Area khusus dalam praktek keperawatan yang menggunakan ilmu tingkah laku manusia sebagai dasar dan menggunakan diri sendiri secara terapeutik dalam meningkatkan, mempertahankan, memulihkan kesehatan mental klien dan kesehatan mental masyarakat dimana klien berada (ANA)
•Proses interpersonal yang berupaya untuk meningkatkan dan mempertahankan prilaku yang akan mendukung integrasi. Pasien dapat berupa individu, keluarga, kelompok, organisasi atau komunitas. (Kaplan Sadock)

PERAN PERAWAT KES. JIWA
Menurut Weis (1974) dalam Stuart Sunden(1995), peran perawat kesehatan jiwa yaitu :
1.Mengobservasi perubahan yang terjadi pada klien
2.Mendemonstrasikan penerimaan
3.Respek
4.Memahami klien
5.Mempromosikan ketertarikan & berpartisipasi dalam interaksi.

0 komentar:

Posting Komentar